Rangkaian Flip – Flop pada Sistem Digital merupakan salah satu kelompok rangkaian Logika Sekuensial yang dimana bermanfaat karena karakteristik memorinya yang dapat untuk menyimpan suatu informasi. Biasanya Rangkaian Flip – Flop mempunyai 2 keadaan stabil dan akan bertahan pada salah satu dari dua keadaan itu, sampai adanya pemicu yang membuatnya berganti keadaan / kondisi. Rangkaian Flip Flop dapat dirangkai dari gerbang logika NAND atau NOR. Dengan Rangkaian Flip Flop dapat digunakan untuk penyimpanan, pewaktu, penghitungan dan juga pengurutan....

Lihat →